Merek jam tangan mewah IWC Schaffhausen menggandeng sederet selebriti Hollywood untuk memeriahkan pesta peluncuran model arloji terbaru dari seri Pilot’s Watches.
Dalam rangka merayakan 25 tahun eksistensi A. Lange & Söhne sebagai merek jam tangan prestisius, kreasi baru model arloji ikonis Lange 1 dihadirkan dengan keindahan detail yang mengagumkan.
Inilah sekelumit detail menarik seputar perhiasan mewah dari Chopard yang dikenakan oleh sejumlah selebriti Hollywood di perhelatan Golden Globe 2019.
OMEGA merilis koleksi jam tangan barunya bertajuk Constellation “Manhattan” di Shanghai, China, sekaligus perkenalkan empat perempuan inspiratif sebagai wajah mereknya, Cindy Crawford, Nicole Kidman, Alessandra Ambrosio dan Liu Shishi.
ELLE berkesempatan untuk menguji langsung ketahanan TAG Heuer Aquaracer di Phuket, Thailand. Jam tangan dengan kemampuan antigores ini, dapat digunakan menyelam hingga 300 meter serta cocok dikenakan pada kegiatan ekstrem lainnya.
Jam tangan sering dijadikan sebuah pilihan investasi. Untuk itu, Omega sebagai pionir jam tangan senantiasa menjaga nilai koleksinya tetap relevan lewat desain dan teknologi futuristik.
Menyambut kembalinya French Grand Prix, kini Bell & Ross meluncurkan koleksi khusus dengan tim Renault Sport F1 yang akan terlihat mantap di pergelangan tangan Anda!